Jumat, 12 Maret 2010

4 alasan berpindah kantor

4 Alasan untuk Berpindah Kantor


Berpindah kerja dari satu tempat ke tempat yang lain, bagi sebagian orang merupakan hal yang wajar. Mencari tempat dan gaji yangl lebih baik merupakan alasan yang mereka lontarkan. Tapi tidak selamanya pekerjaan baru lebih baik dari pekerjaan anda yang lain. Pindah pekerjaan, memang tidak ada salahnya. Namun ada baiknya bila kepindahan kita berdasarkan alasan yang masuk akal. Berikut ini empat alasan yang memang mengharuskan anda untuk siap - siap pindah pekerjaan.

Anda gagal mendapat promosi, setelah bekerja hampir enam tahun, anda belum juga mendapat promosi. Bahkan begitu kesempatan itu tiba, perusahaan malah menempatkan orang baru dalam posisi tersebut. Ini menunjukkan kalau kantor tempat anda bekerja tidak memiliki rencana organisasi yang baik untuk karyawannya. Kalaupun anda memaafkan kesalahan manajemen tempat anda bekerja dan berharap lain untuk promosi akan datang pada anda, apa jaminannya bahwa kejadian yang lalu tidak terulang lagi?

Bos tidak lagi mengacuhkan pendapat anda, Bila tiba - tiba segala keputusan kantor tidak lagi anda ketahui, padahal selama ini anda selalu di undang atau di email, ada kemungkinan Bos sudah tidak lagi tertarik dengan pendapat anda, tapi pada pendapat orang lain. Kalau saran Anda tak dibutuhkan, maka besar kemungkinan masa depan karir anda juga tak jelas, jadi buat apa menunggu?

Ada perusahaan lain ingin membeli kantor anda, seringkali ketidakmampuan finansial suatu perusahaan tidak harus ditunjukkan dengan pengarungan karyawan. Tapi ada baiknya anda melihat tanda - tanda yang lain. Gaji yang tak kunjung naik, bonus yang tidak pasti, banyak rumor tentang fasilitas yang tak pernah terbukti kebenarannya, adalah beberapa tanda lain bahwa perusahaan tempat anda bekerja sedang tak stabil.

Tanda lain yang lebih nyata? Ada perusahaan lain yang tiba - tiba sering dibicarakan di kantor anda, ingin memberli kantor anda. Dalam bisnis apa saja bisa terjadi. "Sebenarnya wajar saja ada perusahaan yang lebih besar ingin membeli tempat kita bekerja. Misalnya, apakah anda juga termasuk karyawan yang ikut mereka beli?" Memang bisa saja ada kabar baik. Tapi sebelum terlalu berharap, sebaiknya bersiap - siaplah membuat lamaran kerja ke tampat lain.

Bekerja tidak lagi menjadi tantangan apa yang membuat anda tertarik belakangan ini? Apa yang ingin anda rencanakan untuk dilakukan esok hari? Kalau semua jawabannya tidak ada, itu berarti anda kehilangan tantangan. Tidak ada lagi rasa penasaran untuk berbuat labih bagi pekerja anda. Ini mungkin sinyal yang paling baik buat anda untuk memutuskan untuk pindah. Sebab, kalau anda merasa tak ada tantangan lagi dalam pekerjaan anda di kantor itu, berarti memang anda tak melihat peluang lagi di sana. Kalau demikian, mengapa masih di sana?.(L).

Minggu, 07 Maret 2010

10 gaya hidup orang sukses

10 gaya hidup Orang SUKSES :
1. Orang tersebut frugal (hemat), artinya: mereka penuh pertimbangan dalam memanfaatkan uang mereka. Untuk beli sesuatu, pikir2 dulu sekitar 20X, tipe orang yang tanya sama Tuhan tentang segala sesuatu pengeluaran. Mereka tidak diperbudak mode, meskipun tidak kuno, tapi modis. Mereka tau di mana beli barang bagus tapi murah.
2. Orang tsb selalu hidup di bawah income mereka, tidak hidup gali lobang tutup lobang alias anti utang.
3. Sangat loyal terhadap pasangan - tidak cerai dan setia!
4. Selalu lolos dari prahara baik dalam keluarga/bisnis (di USA sering resesi ekonomi, mereka selalu lolos). Setelah ditanya apa kunci lolosnya, jawabannya: overcoming worry and fear with The Bible and pray, with faith to God. We have God and His word.
5. Cara berpikir mereka berbeda dalam segala segi dengan orang-orang kebanyakan, contoh : kita kalau ke mall, mikir abisin duit, mereka malah survey mencari bisnis apa yg paling laku di mall. They think differently from the crowd. Mereka man of production bukan man of consumption.
6. Ketika ditanya kunci suksesnya:
a. Punya integritas == omongan dan janji bisa dipegang dan dipercaya
b. Disiplin == tdk mudah dipengaruhi, dalam segala hal, termasuk disiplin dalam hal makanan, mereka org yg tidak sembarangan konsumsi makanan. Tdk serakah.
c. Selalu mengembangkan social skill == cara bergaul, belajar getting along with people, belajar leadership, menjual ide, mereka org yang meng-upgrade dirinya, tidak malas belajar.
d. Punya pasangan yg support, selalu mendukung dalam keadaan enak/tidak. Menurut mereka, integrity dimulai di rumah, kalau seorang suami/istri tidak bisa dipercaya di rumah, pasti tidak bisa dipercaya di luar.
7. Pembagian waktu/aktivitas , paling banyak untuk hal-hal berikut :
a. Mengajak anak dan cucu sport/olahraga, alasannya, dengan olahraga bisa meningkatkan fighting spirit yang penting untuk pertandingan rohani untuk menang sebagai orang beriman, untuk bisa sportif (menerima kenyataan, tetapi dengan semangat untuk memperbaiki dan menang)
b. Banyak memikirkan ttg investment.
c. Banyak waktu berdoa, mencari hadirat Allah, belajar Firman. Ini menjadi lifestyle mereka sejak muda.
d. Attending religious activities.
e. Sosializing with children and grand child, ngobrol.
f. Entertaining with friends, maksudnya bergaul, membina hubungan.
8. Have a strong religious faith, dan menurut mereka ini kunci sukses mereka.
9. Religious millionaire. Mereka tidak pernah memaksakan suatu jumlah aset sama Tuhan, tapi mereka belajar mendengarkan suara Tuhan, berapa jumlah aset yg Tuhan inginkan buat mereka. Minta guidance utk bisnis. Mereka bukan type menelan semua tawaran
bisnis yang disodorkan kepada mereka, tapi tanya Tuhan dulu untuk mengambil keputusan.
10. Ketika ditanya tentang siapa mentor mereka, jawabannya adalah Tuhan.

PC anda lemot

PC anda Lambat !!!

Beberapa hal yang dapat memperlambat komputer Anda :
1. Rendah di ruang hard disk atau harddisk yang lama atau menyembunyikan drive.
2. Tidak cukup memori.
3. A infecting Virus komputer Anda.
4. Kehadiran banyak file sampah.
Biasanya, cara terbaik untuk mengetahui apa yang menjadi kendala, dengan komputer Anda dan bagaimana membuatnya bekerja lebih cepat adalah untuk menghapuskan sedikit masalah pertama. Cepat melakukan beberapa pemeliharaan dan kemudian melihat apa yang terjadi itu.
1. Hapus file yang tidak diperlukan lagi seperti file temporer di komputer, dan menghapus file dari sistem daur ulang menggunakan alat dalam "aksesoris" dari menu start.
2. Menjalankan program untuk memindai hard disk.
3. Defragment hard disk agar setiap daerah terinfeksi dari hard disk pecah disingkirkan.
4. Scan komputer dengan virus program.
5. Download registri mengakibatkan kesalahan program dari internet.
6. Install pada komputer dan menjalankannya untuk memperbaiki setiap masalah registri.
Seluruh proses memakan waktu sekitar 20 menit untuk melengkapi. Restart komputer setelah melakukan semuanya. Jika ini tidak menyelesaikan masalah, kemudian mencoba untuk mencari tahu apa yang lain ada masalah pada komputer Anda.
Silahkan lihat di program antivirus pada komputer anda atau bahkan anda telah melakukan satu? Jika itu tidak lama atau dengan komputer, maka hal ini dapat menjadi penyebab komputer anda lambat. Jika anda tidak mempunyai perisian antivirus yang terpasang pada komputer anda, dapatkan segera. Jalankan perisian antivirus anda secara berkala untuk memastikan tidak ada malware di komputer.
Jika masalah masih terus berlangsung, maka hard disk Mei bersalah. Apakah ada jenis suara yang dihasilkan oleh komputer? Salah satu gejala dari hard disk lama adalah mengklik suara dibuat baik sering atau jarang. Anda dapat memindai hard disk oleh scanner untuk memeriksa masalah. Anda mungkin juga perlu menambahkan memori RAM. Memanfaatkan sistem dan alat sistem informasi saat ini untuk mengetahui status memori RAM komputer. Sebuah komputer yang terinstall Windows XP harus menjalankan sekurang-kurangnya 256 MB RAM.
Jadi, ada banyak hal yang dapat dilakukan untuk membuat komputer anda bekerja lebih cepat. Ini mungkin mengambil sedikit penelitian, anda akan tetapi tetap.
Satu yang benar untuk memperbaiki semua kemungkinan masalah komputer keluar ada registri perbaikan perangkat lunak. Anda dapat memindai komputer Anda secara gratis. Software ini akan menemukan kesalahan, dan kemudian memperbaikinya untuk Anda. Ini adalah yang sederhana.
Memperbaiki Masalah BIOS

Gejala : Hati-hati dalam Update Bios, ketika meng-Update anda keliru memilih versi Bios, PC jadi tidak jalan bahkan anda tidak dapat masuk ke BIOS.
Solusi : Biasanya Update tidak dapat dibatalkan, hanya jenis Motherboard tertentu yang memiliki backup BIOS pada Chip-nya, Disitu tersimpan jenis asli BIOS yang tidak dapat dihapus, untuk dapat merestore-nya anda tinggal memindahkan Posisi Jumper khusus yang biasanya sudah ada petunjuk di buku manualnya. Kemudian hidupka PC dan tunggu 10 detik, BIOS yang asli telah di Restore, kembalikan Posisi Jumper pada posisi semula, dan PC siap dijalankan kembali. Jika Motherboard tidak memiliki pasilitas tersebut, Chip BIOS harus dikirim ke Produsen, Jenis BIOS dapat anda lihat di buku manualnya. Berhati-hati dalam pemasangannya jangan sampai kaki IC BIOS patah atau terbalik Posisinya.

Gejala : CPU mengeluarkan suara Beep beberapa kali di speakernya dan tidak ada tampilan ke layar monitor, padahal monitor tidak bermasalah.
Solusi : Bunyi Beep menandakan adanya pesan kesalahan tertentu dari BIOS, Bunyi tersebut menunjukan jenis kesalahan apa yang terjadi pada PC, Biasanya kesalahan pada Memory yang tdk terdeteksi, VGA Card, yang tidak terpasang dengan baik, Processor bahkan kabel data Monitor pun bisa jadi penyebabnya.Silahkan anda periksa masalah tersebut.
Berikut Pesan kesalahan BIOS
Bunyi kesalahan BIOS biasanya tidak semua Motherboard menandakan kesalahan yang sama tergantung dari jenis BIOS nya.
[AMI BIOS]
Beep 1x : RAM/Memory tidak terpasang dengan Baik atau Rusak, Beep 6x : Kesalahan Gate A20 - Menunjukan Keyboard yang rusak atau IC Gate A20-nya sendiri, Beep 8x : Grapihic Card / VGA Card tidak terpasang dengan baik atau Rusak, Beep 11x : Checksum Error, periksa Batre Bios, dan ganti dengan yang baru.
[AWARD BIOS]
Beep 1x Panjang : RAM/Memory tidak terpasang dengan Baik atau Rusak, Beep 1x Panjang 2x Pendek : Kerusakan Pada Graphic Card (VGA), Periksa bisa juga Pemasangan pada slotnya tidak pas (kurang masuk), Beep 1x Panjang 3x Pendek : Keyboard rusak atau tidak terpasang. Beep Tidak terputus / bunyi terus menerus : RAM atau Graphic Card tidak terdeteksi.
Batrey CMOS Rusak / Lemah
Gejala : Muncul Pesan CMOS Checksum Vailure / Batrey Low, diakibatkan tegangna yang men-supply IC CMOS/BIOS tidak normal dikarenakan batrey lemah, sehingga settingan BIOS kembali ke Default-nya/setingan standar pabrik, dan konfigurasi Hardware harus di Set ulang.
Solusi : Segera Ganti Batrey nya
Gejala : CPU yang sering Hang?
Solusi : Ada beberapa faktor terjadi hanging diantaranya : Ada BadSector di Harddisk, Ada Virus, Ada masalah di Hardware seperti Memory Kotor/Rusak, MBoard Kotor/Rusak, Cooling Fan perputaran fan nya sudah lemah, Power Supply tidak stabil…..sebaiknya jangan dipaksakan untuk digunakan karena akan berakibat lebih fatal, silahkan hub: kami untuk dapat mengatasi masalah tersebut
Gejala : Komputer sering tampil blue screen apa penyebabnya?
Solusi : Pesan Blue Screen bisa disebabkan system windows ada yang rusak, Bisa dari Memory, Bisa dari hardisk, bisa dari komponen lainnya, tergantung pesan blue screen yang ditampilkan.
Gejala : Komputer jadi lebih lambat dari sebelumnya, padahal awalnya tidak begitu lambat
Solusi : Penyebab komputer anda prosesnya lambat ada beberapa faktor yaitu : Space hardisk terlalu penuh, terlalu banyak program / software yang memakan space harddisk dan memory, ada virus, harddisk badsecto
.

Diagnosa kesalahan pada pc

Gejala Diagnosa Pesan / Peringatan Kesalahan pada PC

1 . Keyboard tidak bekerja :
• Hubungan Keyboard dan PC bermasalah
• Keyboard rusak atau saluran keyboard di Motherboard rusak

2. Mouse tidak bekerja (PS2/Com/USB) :
• Hubungan Mouse dan PC bermasalah
• Mouse rusak atau saluran mouse(PS2/Com/USB) di Motherboard rusak

3. Monitor Tidak Dapat menampilkan gambar
• Hubungan antara VGA card dan monitor bermasalah
• VGA card brmasalah
• Monitor bermasalah

4. Monitor menampilkan resolusi dan warna tidak optimal:
• Setting driver monitor
• Hubungan antara VGA card dan monitor bermasalah
• VGA card brmasalah
• Monitor bermasalah

5. Print preview pada program aplikasi tidak dapat dilakukan :
. Driver printer belum terintsall

6. Print tidak dapat dilaksanakan (Printer melaui LPT/USB)
• Driver belum benar
• Hubungan printer dengan LPT/USB bermasalah
• Power belum aktif
• Tidak tersedia kertas atau tinta tidak tersedia.
• Catride tinta tidak ada
• Printer rusak

7. Mencetak tidak sesuai dengan yang diinginkan,
. Setting printer belum sesuai

8. Disk dan CD ROM tidak terdeteksi :
• Hubungan instalasi fisik dan power disk/CD ROM dengan motherboard bermasalah.
• Setup di BIOS belum sesuai
• Aktifasi hardware diskdrive di windows bermasalah

9 . Disk atau CD ROM Tidak dapat membaca data
• Disket/CD ROM yang dibaca bermasalah
• Head atau sensor baca (optic) bermasalah, mungkin kotor, setting fisik berubah atau sudah lemah (rusak).